Cara Mudah Membuat Shortcut Shutdown sendiri
Dunia TNT - Sebenernya memang sudah tersedia tombol shutdown di setiap system windows masing-masing, akan tetapi saat shutdown selalu aja membutuhkan waktu yang lama agar laptop/komputer kita bisa mati.
Nah, dengan membuat shortcut shutdown sendiri kita bisa mempercepat waktu shutdown laptop/komputer kita dengan 1 atau 2 kali klik. Langsung aja tanpa basa-basi
berikut tutorial Cara Mudah Membuat Shortcut Shutdown Sendiri :
1. Arahkan cursor ke dekstop laptop/komputer anda, kemudian klik kanan pada mouse > Pilih New > klik Shortcut.
2. Akan muncul tampilan seperti dibawah ini
3. Lalu masukkan teks : shutdown.exe -s -t 00 seperti gambar dibawah ini
Kemudian klik Next, lalu akan muncul lagi tampilan untuk menamai shortcut nya, tulis aja "Shutdown". Kalau sudah klik Finish.
4. Selesai, cek di dekstop anda akan ada icon shortcut shutdown yang tadi anda buat.
5. Lalu pilih icon sesuai dengan selera anda agar shortcut nya menjadi lebih keren, dengan cara klik pilih properties pada shortcut shutdown > klik change icon > pilih icon sesuai selera anda > kemudian klik OK jika sudah memilih icon nya.
6. Jika ingin men-shutdown dengan sekali klik, pindahkan shortcut shutdown nya ke Taksbar, dengan cara klik kanan pada shortcut lalu pilih "Pin to taksbar"
7. Selesai.
Gimana mudah kan tutorial "Cara Mudah Membuat Shortcut Shutdown sendiri" dari admin Dunia TNT. Sekian dan Terima kasih.
0 Komentar untuk "Cara Mudah Membuat Shortcut Shutdown sendiri"